Pages

Thursday, 6 February 2014

Ini dia Bajaj Pulsar Fairing, namanya Pulsar 400SS, Motor nakednya bernama CS400


Bajaj-Pulsar-SS400-Concept
akhirnya, bajaj membuka tabir Pulsar faired version..
namanya Bajaj Pulsar 400SS
Bajaj-Pulsar-SS400
wow,, moge look yak,,, look at the muffler,
Bajaj-Pulsar-SS400-Side
sampinya, uwoowwww
Bajaj-Pulsar-SS400-Rear
stoplamp unik, namun meskipun di licency plat bertuliskan SS400, motirbeam nyebut ini bajaj pulsar 400ss…
namun, yang dipamerkan tidak hanya versi fairing, melainkan versi Naked pun di keluarkan…
Bajaj-Pulsar-CS400
meman nampak rada beda sama P200NS, bonus nya itu lhho, yang versi naked malaj dapet UpsideDOWN, sedangkan yang versi fairing dapat telescopic biasa… kemudian versi naked velgnya beda, rem ABS , muffler rada beda
USDnya mengingatkan pertamax7.com kepada USD KTM DUKE 200 yang gagal pertamax7.com elus
Bajaj-Pulsar-CS400-Tail
stoplamp beda
Bajaj-Pulsar-CS400-Concept
kayak lihat moge ya, ya iya lah,, lihat mesin 1 pistonnya segelundung
Bajaj-Pulsar-CS400-Engine
menyimpang tenaga
Bajaj-Pulsar-CS400-Exhaust
knalpot beda, ABS dan BYBRE ( brembo cuyy )
Bajaj-Pulsar-CS400-Rear (1)
alur ban belakang terbalik ( sengaja kebalik ) dan….muffler nampak beda
ok, kesimpulannya
Bajaj Pulsar SS400 = versi fairing, velg ala P200NS, shock telescopic dan ABS
Bajaj Pulsar CS400 = versi naked, velg baru, USD shock, dan ABS
mesin belum diketahui, namun nampaknya pake basis P200NS yang di buat dengan ambil model saudara jauh KTM DUKE 390, masih belum diketahui kejelasannya, bisa jadi volume bakarnya adalah 373,2 cc, dan ane kira ya SOHC 4 klep 3 busi, meunggu kabar lebih lanjut dari motorbeam yag lagi ngeliput live…
akankan KMI berniat bawa ini bajaj ke sini dengan pajak barang mewah yang bikin muless…. 372 cc ada yang mau beli Rp. 60 jutaan?
sumber foto, ( MOTORBEAM )
semoga berguna

No comments:

Post a Comment